Penyaluran BLT Dana Desa Silpa 2020 Periode III ( Tahap 7,8,9)
Operator Desa 29 Januari 2021 12:28:39 WIB
(Sidorejo, 2021) Hari ini Jumat 29 Januari 2021 Pemerintah Kalurahan Sidorejo menyalurkan BLT Dana Desa sisa anggaran tahun 2020 kepada 20 KPM. Acara penyaluran BLT dilakukan di Balai Kalurahan Sidorejo dengan dihadiri Lurah Sidorejo, Ketua Bamuskal, Babhinkamtibmas dan Pendamping Desa. Dampak dari wabah COVI-19 yang belum usai menyebabkan Pemerintah Pusat melalui Peraturan Menteri Keuangan Nomor 222 Tahun 2020 mewajibkan Desa/kalurahan untuk menyalurkan sisa Dana Desa Tahun Anggaran 2020 digunakan untuk Bantuan Langsung Tunai. Dari sisa Dana Desa Kalurahan Sidorejo Tahun 2020 tersisa anggaran sebersar Rp. 18.634.775,- dan yang bisa dianggarkan untuk BLT sebesar Rp. 18.000.000,- untuk 20 KPM. Masing-masing KPM mendapat BLT sebesar Rp.300.000,-/bulan selama 3 bulan, total yang diterima adalah Rp. 900.000,00/KPM.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pengumuman Libur Nasional dan Cuti Bersama Hari Raya Idul Fitri 1446 H
- Sidorejo Mewakili Kapanewon Ponjong Dalam Lomba Desa 2025
- Perpisahan Purna Tugas Dukuh Dadap dan Dukuh Poko
- Apel Pagi Pamong Kalurahan
- Pengukuhan PKK, LPMKal dan Karang Taruna Kalurahan Sidorejo Masa Bakti 2025-2030
- PERKAL LPJ REALISASI APBKAL 2024
- PERKAL APBKAL 2025