Sejarah Desa
30 April 2014 17:20:39 WIB
Desa Sidorejo adalah gabungan dari tiga kelurahan yaitu Kelurahan Tegalrejo, Kelurahan Dadap dan Kelurahan Trengguno. Seiring dengan perjalanan waktu, pada masa pemerintahan Lurah Arjo Setomo tiga kelurahan tersebut digabung menjadi satu yaitu Desa Sidorejo. Masa jabatan Lurah Arjo Setomo berakhir, sekitar tahun 1965 Kepala Desa Sidorejo berganti oleh Ngadiman Hadimartoyo dan menjabat kurang lebih 4 tahun. Kepala Desa selanjutnya adalah Purwodiharjo, berakhir masa jabatan dan Kepada Desa dijabat oleh Suparno selama 2 periode. Jabatan Kepala Desa selanjutnya adalah Sakino yang menjabat dari tahun 2009-2015. Pada tahun 2016-2017 Kepala Desa Sidorejo dijabat oleh Pelaksana Tugas Kepala Desa yaitu Kaselan Abdurrohman. Pada tahun 2018 Penjabat Kepala Desa adalah
Partiman dari Kecamatan Ponjong. Dan Kepala Desa selanjutnya dijabat oleh Sidiq Nur Safi’i, S.Pd.I sampai sekarang.
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pengumuman Libur Nasional dan Cuti Bersama Hari Raya Idul Fitri 1446 H
- Sidorejo Mewakili Kapanewon Ponjong Dalam Lomba Desa 2025
- Perpisahan Purna Tugas Dukuh Dadap dan Dukuh Poko
- Apel Pagi Pamong Kalurahan
- Pengukuhan PKK, LPMKal dan Karang Taruna Kalurahan Sidorejo Masa Bakti 2025-2030
- PERKAL LPJ REALISASI APBKAL 2024
- PERKAL APBKAL 2025